Komponen Pada Motherboard Tablet
Motherboard atau mainboard atau
sering disebut juga papan induk adalah sebuah papan sirkuit tempat semua perangkat keras komputer saling terhubung. Bisa dibilang
motherboard ini merupakan pusat penghubung dari semua perangkat keras komputer
yang ada. Berikut bagian-bagian motherboard besrta fungsinya :
1. Audio
Codec
Audio Codec adalah
sebuah perangkat yang mampu melakukan encoding dan decoding sebuah signal
digital.Yang
dimaksud signal digital tersebut adala sinyal digital audio seperti mp3, wav,
wma dan acc, sedangkan signal digital video seperti mp4, 3gp, avi dan masih banyak
lagi. Jika komputer kita tidak terinstall codec maka file – file audio dan
video di atas tidak bisa di putar.
2. USB OTG
USB On The Go (OTG) adalah kemampuan sebuah smartphone
atau tablet untuk dapat membaca flash disk dan melakukan pertukaran file (baca,
edit, transfer file). Mungkin karena karena bisa dilakukan di perangkat mobile,
makanya dinamakan On-The-Go atau kalau diterjemahkan artinya: dimana saja.
Fitur ini pertama kali saya ketahui ada di ponsel Symbian buatan Nokia (tipe N8
kalau tidak salah) yang menurut saya keren banget kala itu. Namun untuk saat
ini sudah banyak ponsel maupun tablet Android yang memiliki fitur USB OTG.
Fungsi USB OTG
Dengan menggunakan USB OTG, kamu bisa mentransfer data secara
langsung dari flash disk (flash drive) ke Android kamu dengan sangat mudah.
Selain itu, kamu juga bisa memainkan game di Android dengan menggunakan
joystick gamepad.
3. Headphone
headphone lebih sering dipasangkan dengan perangkat mobile
seperti handphone, smartphone, tablet bahkan MP3/MP4 player. Di negara-negara
barat bahkan asia timur nampaknya sedang booming menggunakan headphone,
mendengarkan musik pun kini semakin menyenangkan dengan hadirnya berbagai
design dan warna yang menarik.
4. eMMC
eMMC
adalah kepanjangan dari Embedded Multi-Media Controller, sebuah media
penyimpanan yang berkecepatan tinggi dan sebagai modul controller, dimana
mendia penyimpanan dan media controller itu terdapat dalam satu chip. Teknologi
eMMC belum lama dikembangkan, sebelum menggunakan eMMC diperlukan controller
khusus untuk membaca dan menulis data yang dikontrol dengan CPU dan di simpan
dalam satu tempat sehingga kinerja CPU terkuras lebih banyak. Seiring
perkembangan, kemungkinan penuhnya penyimpanan akan semakin penuh, dan ketika
sudah penuh, kinerjanya sendiri akan semakin menurun, maka dari itu eMMC
dikembangkan sebagai metode standar untuk building controller, artinya
pengontrolan penyimpanan dilakukan oleh eMMC itu sendiri, tidak mengandalkan
dari CPU lagi.
Penggunaan eMMC
Biasanya eMMC digunakan di perangkat elektronik seperti smartpone,kamera, tablet, sistem navigasi, dan pemutar media.
Penggunaan eMMC
Biasanya eMMC digunakan di perangkat elektronik seperti smartpone,kamera, tablet, sistem navigasi, dan pemutar media.
5.
Accelerometer
Accelerometer
adalah sebuah tranduser yang berfungsi untuk mengukur percepatan, mendeteksi
dan mengukur getaran, ataupun untuk mengukur percepatan akibat gravitasi
bumi. Accelerometer juga dapat digunakan untuk mengukur getaran yang terjadi
pada kendaraan, bangunan, mesin, dan juga bisa digunakan untuk mengukur getaran
yang terjadi di dalam bumi, getaran mesin, jarak yang dinamis, dan kecepatan
dengan ataupun tanpa pengaruh gravitasi bumi.
6. Power
AC/DC Input
Power supply pada Laptop adalah sebuah perangkat yang
bertujuan untuk menurunkan tegangan tinggi dari sumber listrik menjadi tegangan
rendah. Selain itu power suply juga bertugas untuk mengubah listrik AC menjadi
AC agar dapat digunakan oleh laptop. Walaupun laptop dapat digunakan dengan
power suply langsung tanpa baterei, namun sebenarnya fungsi utama power suply
adalah untuk charge baterei laptop.
7. Battery Charger
Setiap komputer laptop memiliki baterai yang memberikan catu
daya ke laptop ketika tidak tersambung ke steker-melalui AC/DC power adaptor.
Baterai laptop ada dalam berbagai bentuk dan spesifikasi model. Daya tahan
baterai laptop tergantung pada berbagai kondisi dan keadaan misalnya:
pengaturan kecerahan layar, intensitas program berjalan, suhu lingkungan kerja,
dll.
Baterai yang sama bisa bertahan lebih lama di laptop yang
sama jika Anda mengoptimalkan pengaturan penggunaan daya pada panel
kontrol.
8. CMOS
battery also known as RTC battery.
Setiap komputer laptop memiliki baterai CMOS juga dikenal
sebagai RTC baterai. Baterai CMOS terhubung langsung ke sistem board laptop dan
membantu untuk mempertahankan pengaturan penting BIOS seperti sistem waktu,
tanggal, konfigurasi BIOS walaupun laptop dimatikan atau bahkan ketika baterai
utama dikeluarkan. Baterai CMOS dapat diisi ulang dan proses isi ulang ini
terjadi pada saat laptop dicolokkan ke listrik. Baterai CMOS dipasaran ada
dalam berbagai bentuk ukuran. Pada gambar di bawah Anda melihat sel baterai
CMOS. Baterai CMOS ini dapat dilepas dan diganti.
9. System On Chip
Dunia saat ini memang
jauh berbeda dengan tahun 90-an. Perkembangan teknologi perangkat mobile kian pesat. Salah satu komponen penting
yang menopang perkembangan itu adalah System on Chip.
Dalam bahasa sederhana, SoC bisa dibilang sebagai otak dari tablet atau ponsel pintar yang Anda gunakan. Seperti otak manusia yang terdiri-dari beberapa bagian dengan fungsi berbeda-beda, SoC juga memiliki bagian tersendiri, yaitu prosesor, blok memori seperti RAM dan ROM, chipset grafis, modem serta berbagai komponen lain yang mengatur pemrosesan data.
10.
Memory RAM
Sebuah memori laptop/tablet yang juga dikenal sebagai RAM
(Random-access memory) adalah penyimpanan data sementara. Ketika Anda mematikan
laptop, semua informasi yang tersimpan dalam sebuah modul RAM akan hilang.
Lebih banyak Memori yang diinstal ke laptop akan memberi Anda kinerja (lebih
cepat) lebih baik. Anda dapat menguji memori laptop dengan alat diagnostik
gratis yang disebut Memtest86+. Jenis memori yang digunakan dalam komputer
laptop disebut SO-DIMM (Small Outline Dual In-line Memory Module).
11.
Speaker
Setiap laptop mempunyai bagian untuk menampilkan suara. Pada
kebanyakan laptop papan audio juga tahu sebagai papan suara terintegrasi ke
dalam motherboard. Dengan kata lain, merupakan bagian dari motherboard dan
tidak dapat dibuka atau diganti secara terpisah.
Mengapa tidak dapat dihapus? Karena chip audio disolder ke
motherboard.
12.
Microphone
Microphone atau Mikrofon merupakan
komponen penting dalam perangkat Elektronik seperti alat bantu pendengaran,
perekam suara, penyiaran Radio maupun alat komunikasi lainnya seperti
Handphone, Telepon, Interkom, Walkie Talkie serta Home Entertainment seperti
Karaoke. Pada dasarnya sinyal listrik yang dihasilkan Microphone sangatlah
rendah, oleh karena itu diperlukan penguat sinyal yang biasanya disebut dengan
Amplifier. Untuk mengenal lebih jauh dengan Microphone yang hampir setiap hari
kita gunakan ini. Berikut ini adalah penjelasan cara kerja microphone
(mikrofon) secara singkat :
- Saat kita berbicara, suara kita akan membentuk
gelombang suara dan menuju ke Microphone.
- Dalam Microphone, Gelombang suara tersebut akan
menabrak diafragma (diaphragm) yang terdiri dari membran plastik yang
sangat tipis. Diafragma akan bergetar sesuai dengan gelombang suara yang
diterimanya.
- Sebuah Coil atau kumpuran kawat (Voice Coil) yang
terdapat di bagian belakang diafragma akan ikut bergetar sesuai dengan
getaran diafragma.
13.
USB
A
CARA
KERJA USB.
Universal
Serial Bus (USB): Sebuah bus I/O (input/output) yang dapat mentransfer data
hingga12megabitperdetik.
Selamat tinggal port paralel dan serial yang lamban, kini jamannya Universal Serial Bus (USB). Lebih cepat, lebih kuat dan dan lebih fleksibel serta benar-benar berazaskan Plug and Play bukan lagi Plug and Pray. Bahkan USB versi 2.0 yang baru saja dikeluarkan mampu memberikan tingkat kinerja dan kecepatan yang sebanding dengan bus kecepatan-tinggi semacam IEEE 1394. Beberapa hal yang perlu Anda ketahui tentang USB:
1)Lebih cepat dibanding port paralel atau serial dengan kecepatan transfer hingga 12 mbps
2)Dapat mengkoneksikan hingga 127 periferal
3)Tidak cocok untuk periferal dengan bandwith tinggi
4) Membutuhkan Windows 98 ke atas untuk kompatibilitas secara penuh
Selamat tinggal port paralel dan serial yang lamban, kini jamannya Universal Serial Bus (USB). Lebih cepat, lebih kuat dan dan lebih fleksibel serta benar-benar berazaskan Plug and Play bukan lagi Plug and Pray. Bahkan USB versi 2.0 yang baru saja dikeluarkan mampu memberikan tingkat kinerja dan kecepatan yang sebanding dengan bus kecepatan-tinggi semacam IEEE 1394. Beberapa hal yang perlu Anda ketahui tentang USB:
1)Lebih cepat dibanding port paralel atau serial dengan kecepatan transfer hingga 12 mbps
2)Dapat mengkoneksikan hingga 127 periferal
3)Tidak cocok untuk periferal dengan bandwith tinggi
4) Membutuhkan Windows 98 ke atas untuk kompatibilitas secara penuh
Transfer data pada USB dikirim dalam bentuk paket, sementara
port paralel dan serial mentransfernya dalam bentuk bit individual. Sebagai
contoh, bila Anda ingin menyimpan sebuah file pada sebuah drive Zip USB,
pertama-tama PC akan memotong-motong file tersebut menjadi potongan-potongan
sebesar 64-byte--setiap potongan menyertakan informasi pengalamatan dan data
itu sendiri--dan kemudian mengirimkan potongan tersebut.
Kecepatan transfer USB melampaui kecepatan transfer port paralel dan serial karena telah menyempurnakan proses transfer tersebut: Kabel USB mengurangi derau dan distorsi selama data dikirim, sehingga data dapat diterima dengan sedikit kesalahan.
Kecepatan transfer USB melampaui kecepatan transfer port paralel dan serial karena telah menyempurnakan proses transfer tersebut: Kabel USB mengurangi derau dan distorsi selama data dikirim, sehingga data dapat diterima dengan sedikit kesalahan.
14.
LCD Power Supply
Power-suply LCD
layar besar umumnya seperti terlihat pada contoh blok diagram dibawah. Terdiri
dari 3 bagian utama, yaitu :
- PFC (Power Factor Correction) -
NCP1606, FET, Tranfo PFC, Diode, Elko besar 450v
- Power suply utama - NCP1392, 2
buah FET & Tranfo switching
- Power suply stand-by – NCP1351,
FET & Tranfo switching
Sebelum mendalami
kerja bagian-bagian power-suply, maka ada beberapa point yang perlu dipahami
terlebih dahulu :
PFC :
PFC :
- Terdiri dari ic PFC kontrol,
FET, tranfo PFC, diode, dan elko besar 450v.
- Disini dari diode bridge tidak
langsung disambung ke elko besar, tetapi masuk terlebih dahulu ke tranfo
PFC.
- PFC bekerja merubah tegangan dc
300v menjadi tegangan dc 390v pada elko besar.
- Pada saat st-by PFC belum
bekerja. Maka tegangan pada elko besar hanya 300v.
- PFC baru bekerja setelah
“power-on” sehingga tegangan pada elko besar berubah naik menjadi 390v.
- Suply Vcc untuk ic kontrol PFC
diberikan dari tranfo st-by lewat “transistor bias” yang dikontrol on-off
lewat photo-coupler “start st-by” oleh bagian mikrokontrol yang terdapat
pada mother-board.
Power suply st-by :
- Dalam contoh gambar terdiri
dari ic SMPS PWM kontrol, FET dan tranfo switching.
- Kadang untuk st-by digunakan ic
tunggal seperti jenis STR
- Berfungsi untuk memberikan
tegangan st-by (5v) untuk bagian mikrokontrol mother-board
Power suply-utama :
- Terdiri dari ic jenis resonant
konverter, 2 buah FET, dan tranfo switching.
- Pada saat st-by power
suply-utama belum bekerja.
- Dikontrol on-off oleh bagian
mikrokontrol yang terdapat dalam mother-board.
- Jika PFC gagal berfungsi
(tegangan elko besar gagal naik menjadi 390v), maka power-suply utama juga
tidak mau bekerja (walaupun power sudah “on”)
- Berfungsi untuk memberikan
suply pada bagian Inverter dan bagian-bagian lain pada mother-board
seperti Panel, Audio amplifier dll (misal tegangan 12v dan 24v)
- Sama seperti bagian PFC - Suply
Vcc untuk ic kontrol PFC diberikan dari tranfo st-by lewat “transistor
bias” yang dikontrol on-off lewat photo-coupler “start st-by”
15.
+3.3VSUS Power Supply
Cara kerja +3.3VSUS Power Supply
sering
disebut dengan power good, dimana jika sobat tekan tombol power pada casing
komputer maka power supply akan mengecek semua komponen hardware komputer
apakah semua sudah normal atau belum (sebelum system start). Jika semua sudah
siap maka power supply akan mengirim sinyal kepada motherboard.
Dari
penjelasan diatas sebenarnya masih ada yang perlu sobat ketahui. Dimana power
supply juga mempunyai jenis jenis konektor
power supply. disitu sobat bisa mengetahui apa
saja konektor yang dimiliki oleh power supply salah satunya adalah
konektor 20/24 pin ATX MOTHERBOARD.
16.
USB OTG Charger
USB OTG memungkinkan perangkat yang memiliki port USB seperti
pemutar audio digital atau ponsel untuk bertindak sebagai HOST, yang
memungkinkan perangkat USB lainnya seperti USB flashdrive, mouse, atau keyboard
dapat terpasang kepada mereka. Tidak seperti sistem USB konvensional, USB OTG
dapat bertindak sebagai perangkat USB normal ketika terpasang ke host lain. Hal
ini dapat digunakan untuk memungkinkan ponsel untuk bertindak host untuk
flashdrive dan membaca isinya, men-download musik misalnya, tapi kemudian
bertindak sebagai flash drive ketika terhubung ke komputer host dan
memungkinkan host untuk membacakan isi baru .
Singkatnya, dengan fitur USB On The Go ini, smartphone/tablet anda bisa melakukan kegiatan layaknya USB pada laptop atau PC Desktop yang dapat di colokin flashdisk.
Jadi secara lebih singkat dengan USB OTG sebuah ponsel pintar android dapat membaca data dari sebuah flashdisk atau ponsel androidnya dapat di colokin flashdisk layaknya PC tentu dengan bantuan kabel USB OTG.
Singkatnya, dengan fitur USB On The Go ini, smartphone/tablet anda bisa melakukan kegiatan layaknya USB pada laptop atau PC Desktop yang dapat di colokin flashdisk.
Jadi secara lebih singkat dengan USB OTG sebuah ponsel pintar android dapat membaca data dari sebuah flashdisk atau ponsel androidnya dapat di colokin flashdisk layaknya PC tentu dengan bantuan kabel USB OTG.
17.
VCORE Power Supply
1. Sebagai alat
charger
Solusi
:
Setting voltage power supply sesuai
dengan voltage out put TC ( Travel Charger ).
Colokkan kabel TC power supply pada
hand phone
2. Sebagai alat
kejut batrei
Solusi :
Solusi :
Setting voltage power supply ke 12V
kemudian matikan.
Colokkan kabel ( + ) PS pada ( + )
batrei, kabel ( - ) PS pada ( - ) batrei.
3. Sebagai
pengganti tegangan voltage
Untuk menganalisa
kerusakan hand phone melalui test point diperlukan tegangan batrei. Sebagai
pengganti tegangan batrei tersebut kita bias menggunakan power supply.
Solusi
:
Jumper parallel mesin / PCB bagian (
BSI, Btem dan - ) dan beri kabel sebagai tempat colokan pada Vbatt.
Setting voltage power supply sesuai
tegangan batrei. Matikan dan colokkan kabel merah pada ( + ) dan hitam pada ( -
)
Hidupkan power supply dan tekan
switch on/off hand phone
4. Sebagai analisa
kerusakan hend phone
Pada posisi hand phone normal, apabila kita uji menggunakan power supply maka tegangan yang dihasilkan akan menunjukkan nilai tegangan yang naik turun antara 0,15 sampai dengan 0,2
Pada posisi hand phone normal, apabila kita uji menggunakan power supply maka tegangan yang dihasilkan akan menunjukkan nilai tegangan yang naik turun antara 0,15 sampai dengan 0,2
18.
USB ULPI I/F
Prinsip kerja USB ULPI (Universal Serial
Bus)
Bus itu sendiri memiliki koneksi yang
biasa disebut koneksi “host/slave“, yang artinya PC yang mengelola semua
transfer dan periferal hanya dapat meresponnya. Sebuah pengontrol host USB
pada PC–biasanya terintegrasi pada chipset motherboard
generasi terbaru–mengatur semua pengiriman dan penerimaan data antara PC dan
perangkat eksternal. Sebuah kabel berisi empat buah kawat menghubungkan
periferal ke PC melalui port USB yang terdapat pada keduanya. Di dalam kabel
tersebut, dua kawat akan menangani transmisi data, sebuah lagi menangani ground dan
sebuah lagi memasok daya sebesar lima volt ke periferal.
Transfer data pada USB dikirim dalam
bentuk paket, sementara port paralel dan serial mentransfernya dalam bentuk bit
individual. Sebagai contoh, bila Anda ingin menyimpan sebuah file pada sebuah
drive Zip USB, pertama-tama PC akan memotong-motong file tersebut menjadi
potongan-potongan sebesar 64-byte–setiap potongan menyertakan informasi
pengalamatan dan data itu sendiri–dan kemudian mengirimkan potongan tersebut ke
port USB.
19.
+1.5V Power Supply
Cara
kerjanya.
-. Ketika menghubungkan Baterai Ke masukan pin 2, Yang mungkin menjadi salat Satu Baterai (tegangan 1,1 volt -1.5) atau 2 buah (tekanan 2,3-3 volt) . PADA sirkuit tegangan rendah dimulai INI sirkuit tegangan rendah dimulai, umpan Balik tegangan Bias untuk transistor Dalam, sirkuit Terpadu. INI berarti bahwa hubungan Pendek, L1 terhubung Ke pin 6 Ke Tanah, sehingga terjadi penumpukan energi Dalam, bentuk medan magnet FUNDS SAAT inisial di L1 MENINGKAT sampai par value maksimumnya sekitar 1 amp.
-. Ketika menghubungkan Baterai Ke masukan pin 2, Yang mungkin menjadi salat Satu Baterai (tegangan 1,1 volt -1.5) atau 2 buah (tekanan 2,3-3 volt) . PADA sirkuit tegangan rendah dimulai INI sirkuit tegangan rendah dimulai, umpan Balik tegangan Bias untuk transistor Dalam, sirkuit Terpadu. INI berarti bahwa hubungan Pendek, L1 terhubung Ke pin 6 Ke Tanah, sehingga terjadi penumpukan energi Dalam, bentuk medan magnet FUNDS SAAT inisial di L1 MENINGKAT sampai par value maksimumnya sekitar 1 amp.
-. IC
sirkuit internal yang Akan ulang SENDIRI Akibatnya, transistor berhenti
(Rangkaian Terbuka), sehingga tidak ADA Arus, medan magnet Dalam, kumparan L1
Akan Runtuh. Induksi Arus Yang mengalir Ke PADA pin 6, menyebabkan
peningkatan tekanan Dalam, IC menjadi 9 volt keluar Ke pin 8 (output pin)
20. WLAN
Wireless LAN atau WLAN adalah sebuah sistem komunikasi data
yang fleksibel yang dapat diaplikasikan sebagai alternatif pengganti dari LAN
kabel. Cara kerja dari wireless lan ini yaitu dengan menganti kabel lan dengan
mengunakan gelombang elektromagnetik menggunakan frekuensi radio atau
inframerah. WLAN mempunyai dua entitas yaitu klien dan access point. Klien
dilengkapi dengan media frekuensi radio untuk berkomunikasi dengan perangkat
lainya. Dan access point merupakat router seperti jadringan pada kabel
LAN.
21.
Blacklight Power Supply
·
Tanpa motherboard (Lepas konektor dari motherboard ke modul
power suply).
·
Pada modul power suply pasang resistor seperti gambar.
·
R ke pin-power_on…….untuk menghidupkan power suply.
·
R ke pin BL-On dan PWM_DIM……..untuk menghidupkan Backlight
Inverter.
22.
+1.2V Power Supply
IC
jenis Adjustable Voltage Regulator adalah jenis IC Pengatur Tegangan DC yang
memiliki range Tegangan Output tertentu sehingga dapat disesuaikan kebutuhan
Rangkaiannya. IC Adjustable Voltage Regulator ini juga memiliki 2 jenis
yaitu Positive Adjustable Voltage Regulator dan Negative Adjustable
Voltage Regulator. Contoh IC jenis Positive Adjustable Voltage Regulator
diantaranya adalah LM317 yang memiliki range atau rentang tegangan dari 1.2
Volt DC sampai pada 37 Volt DC. Sedangkan contoh IC jenis Negative Adjustable
Voltage Regulator adalah LM337 yang memiliki Range atau Jangkauan Tegangan yang
sama dengan LM317. Pada dasarnya desain, konstruksi dan cara kerja pada kedua
jenis IC Adjustable Voltage Regulator adalah sama. Yang membedakannya adalah
Polaritas pada Output Tegangan DC-nya.
23.
+5V
Power Supply
Komponen
yang digunakan pada power
supply 5 volt tersebut di
atas adalah sebagai berikut :
1.
Trafo Step Down
2.
Dioda Bridge (Kumprok) | bisa juga menggunakan 4
buah dioda biasa
3.
Kapasitor 1000 uF | Semakin besar nilai
semakin bagus
4.
Resistor 4,7 Kohm
5.
Transistor 3904 | bisa juga transistor
yang lain sesuai kebutuhan
6.
Dioda Zener 5 Volt
Bila anda ingin
mendapatkan tegangan supply yang lebih besar dari 5 volt maka anda tinggal
mengganti dioda zener tersebut sesuai kebutuhan dan menggunakan tegangan ac
keluarran trafo yang sedikit lebih besar. Misalnya untuk menggunakan dioda
zener 9 volt anda bisa menggunakan tegangan ac 12 volt. Lihat juga prinsip kerja
penyearah, rangkaian power
supply sederhana dan
power supply dengan trafo CT.
24.
+3.3V Power Supply
Catatan : mengukur tegangan power supply dengan menggunakan
Multimeter ini dengan asumsi bahwa anda sudah menguasai cara mengukur tegangan
dengan Multimeter.
Tegangan dari konektor power utama (20 pin ATX atau 24 pin
BTX) juga dapat diukur untuk memastikan outputnya. Perhatikan saja titik plus
dan minus (ground) untuk pengukuran tersebut.
Hasil output yang didapat pada multimeter mungkin tidak
persis atau mutlak 3.3/5/12 volt. Tegangan ini dapat bertoleransi turun-naik
sekitar 5 %, misalnya 5.1 Volt, 11.8 Volt dan sebagainya. Namun bila jaraknya
terlalu jauh, bisa dikatakan output dari PSU tersebut sudah tidak stabil dan
dapat menyebabkan PC bermasalah, seperti cepat panas atau tidak stabil.
Toleransi Tegangan
Tegangan 3.3 Volt ————>Batas Atas:3.4 Volt …………Batas Bawah
: 3.2 Volt
Mengukur 3.3V:
1. Siap Multimeter dengan mengikuti instruksi di atas.
2. Masukan memimpin Merah ke dalam loop kawat seperti yang
ditunjukkan.
3. Tegangan 3.3V nyata akan muncul pada multimeter.
25.
+1.8V Power Supply
Dalam sebuah ponsel agar bisa hidup, ada beberapa tegangan
kerja yang HARUS dan MUTLAK terpenuhi. Sebagai contoh Tegangan Kerja Ponsel
yaitu VIO. Tegangan VIO mempunyai tegangan sebesar 1,8 dan tegangan sebesar 1,8
volt tersebut Harus dan Mutlak terpenuhi
26.
Camera
Kebanyakan Laptop yang paling baru dilengkapi dengan kamera
web built-in yang juga dikenal sebagai webcam. Kamera web terletak di bagian
atas panel layar. Beberapa orang berpikir kamera web adalah bagian dari layar
LCD tapi sebenarnya tidak. Kamera web adalah modul terpisah yang dipasang di
dalam panel tampilan di atas layar LCD.